Tahapan Membuat Data Center

-


Diawali dengan penentuan lokasi data Center ,sangat penting untuk terhindar dari bencana alam seperti banjir ,tanah longsor,karena pusat data dibuat dan diusahakan aman dan nyaman,diusahakan jauh dari lokasi yang berpotensi kerusuhan,jauh dari bandara dan lokasi untuk menerbagkan pesawat,Dekat dengan kantor pemadam kebakaran dan kantor polisi,diusahakan tempatnya berhawa sejuk dan diijinkan oleh pemerintah/atau memang harus di pusat pemerintahan disalah satu Dinas yang ada di lingkup pemerintah daerah.

- Disign dan arsitektur ruang data center,disign Data center harus dinamis mengingat teknologi dan ilmu pengetahuan sangat cepet perkembangannya sehingga kalau terjadi perubahan akan bisa menyesuaikan,dari segi arsitektur kontraktor harus memikirkan data center ini bangunannya tahan goncangan terutama gempa dan bencana lain.

-Luas Ruangan data Center Harus proporsional,dan lengkap dengan sarana prasarana nyaman dan aman,sehingga orang yang bekerja di dalamnya merasa betah berlama lama didalamnya dan kerasan tidak membosankan .

-Pengukuran Pasokan listrik,Data center ini sangat memerlukan listrik sebagai sumber tenaga sehingga pada saat perancangan data center kebutuhan listrik yang terukur benar benar harus menjadi pemikiran dan penanganan serius,dan juga harus dipikirkan emergensi listrik berupa jenzet yang sewaktu waktu listrik utama mengalami penurunan daya dan terjadi pemadaman listrik,jenzet ini harus otomatis dan bisa memasok energi sama dengan pasokan listrik utama sehingga alat alat elektronik dan komputer sarana utama data center tidak tusak.

-Sistem pengaturan suhu dan kelembaban udara,data center harus terjaga suhu dan udaranya agar terbebas dari bakteri bakteri yang berbahaya serta virus berbahaya,dan kelembaban udara harus terjaga untuk mencegah kerusakan pada komputer data dan server data.

-Penggunaan lantai yang berbahan kayu agar mengurangi aliran listrik statis guna mencegah kerusakan alat elektronik dan cederanya karyawan akibat aliran listrik statis.

-Pemilihan jenis rak server,sangat penting dipikirkan ukuran dan daya tampung server untuk berapa buah agar tidak terlalu sering membeli rak server atau dirancang diawal untuk berapa buah server daya tampungnya,menejemen server sangat ribet terutama rangkaian kabelnya kalau raknya cepat penuh tentunya sangat mengganggu pada saat seting kabel server tersebut.

-Pengaturan Kabel ini sangat penting karna diawal harus didisign pod-pod kabel yang ke listirk dan komputer agar ruang data center itu rapi dan indah.dan ka penulis sarankan agar kabel tidak terlihat,semua tertutup.

-Sistem  Tindakan Pencegahan  Kebakaran, dalam setiap kantor atau lembaga yang menangani bidang elektonik dan komputer dan memakai banyak tenaga listrik sudah ada sop tindak pencegahan kebakaran yang memadai.

-Sistem Keamanan Internal dan Ekternal data center,Disamping tenaga manusia sebagai keamanan yang jaga persip data Center harus dilengkapi kamera CCTV disetiap ruangan ini mencegah dan mewaspadai pencurian data yang sering dialami dan yang mau merusak serta tindakan sabotase.

Post a Comment

Previous Post Next Post